7 Rekomendasi Destinasi Wisata Lampung Tema Satwa, Tiket Mulai Rp 10 Ribu

7 Rekomendasi Destinasi Wisata Lampung Tema Satwa, Tiket Mulai Rp 10 Ribu

Tempat wisata satwa di Lampung yang seru dan edukatif-instagram @lembahhijau.id-

Ada juga siamang, berbagai jenis burung, dan buaya yang bikin pengunjung serasa lagi di safari.

BACA JUGA:5 Spot Thrifting di Bandar Lampung, Berburu Fashion Klasik dan Kekinian

BACA JUGA:Cuma Modal Rp 10 Ribu, Thrifting di Bandar Lampung Bisa Dapat Baju Branded

Yang bikin makin seru, ada pertunjukan satwa yang dibuka dua kali sehari. 

Satu sesi di pagi hari sekitar jam 10.00-11.00 WIB dan satu lagi sore di jam 13.00-15.00 WIB.

Tiket masuk ke wisata satwa ini seharga Rp 50.000 dan sudah termasuk nonton pertunjukannya.

4. Farmday 

BACA JUGA:4 Jenis Ikan Cupang Paling Mahal Dengan Keistimewaan yang Luar Biasa

BACA JUGA:Anti Gagal! 7 Jenis Ikan Hias Air Tawar Paling Gampang Dipelihara

Farmday mempunyai konsep mirip dengan Farmora. Tapi dengan suasana lebih tenang dan alami. 

Lokasinya masih di area Sukarame II, Bandar Lampung. Jadi mudah dijangkau dari mana saja. 

Tempat ini dirancang khusus untuk edukasi anak-anak lewat interaksi langsung dengan hewan ternak.

Di dalamnya ada berbagai satwa seperti kambing, kelinci, ayam, dan ikan hias yang bisa dikasih makan atau dielus. 

BACA JUGA:Resmi Dibuka Awal April ini, Pesona Senaya Beach, Pantai Baru Jadi Referensi Liburan Lebaran Bareng Keluarga

BACA JUGA:Jungle Sea, Theme Park Pertama di Indonesia Ada Pantai nya, Wisata Lampung Resmi Dibuka Pada Maret 2025 Ini

5. Taman Nasional Way Kambas

Taman Nasional Way Kambas adalah destinasi yang wajib dikunjungi di Lampung. Lokasinya berada di wilayah Lampung Timur.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: