Tiga Akpol 1993 Jabat Kepala Kepolisian Daerah, Kapolda Lampung Jadi Jenderal Termuda

Tiga jebolan Akpol 1993 Batalyon Pesat Gatra ditunjuk sebagai kepala kepolisian daerah. ILUSTRASI/FOTO NET --
RADARLAMPUNG.CO.ID - Tiga jebolan Akpol 1993 Batalyon Pesat Gatra (Pesating Gatra Kusumaning Bangsa) ditunjuk memimpin kepolisian daerah.
Terbaru, jenderal asal Lampung Irjen Rudi Setiawan yang masuk mutasi Polri April 2025 dan promosi jabatan menjadi Kapolda Jawa Barat.
Deputi Penindakan Komisi pemberantasan Korupsi (KPK) ini menggantikan menggantikan posisi Irjen Akhmad Wiyagus.
Dalam mutasi Polri April 2025 ini, Akhmad Wiyagus yang pernah menjadi Kapolda Lampung ditunjuk sebagai Astamapos Polri.
BACA JUGA: Komjen Albertus Rachmad Wibowo, Satu-satunya Akpol 1993 yang Sandang Pangkat Jenderal Bintang Tiga
BACA JUGA: 5 Kapolda Termuda di Indonesia, Ada Alumni Akpol 1993 yang Memimpin Polda Lampung
Alumni Akpol 1993 lainnya yang menjabat sebagai kepala kepolisian daerah (Kapolda) adalah Irjen Helmy Santika.
Helmy Santika diamanhkan menjadi Kapolda Lampung berdasar mutasi Polri yang terbit pada Maret 2023 silam.
Perwira tinggi dengan pangkat bintang dua tersebut mencatatkan diri sebagai kapolda termuda dari barisan Akpol 1993 yang memimpin kepolisian daerah saat ini.
Kemudian Irjen Asep Safrudin, alumni Akpol 1993 yang ditunjuk menjadi Kepala kepolisian Daerah Riau pada Januari 2025.
BACA JUGA: Harga 1 Jutaan, Bongkar Performa Honor Pad X8a Dengan Snapdragon 680
BACA JUGA: Bawa Snapdragon 680, Bongkar Fitur Tablet Low Budget Dalam Seri Honor Pad X8a
1. Irjen Pol Rudi Setiawan
Memiliki gelar adat Lampung Pangiran Sangun Ratu Ya Bandar, Irjen Rudi Setiawan masuk mutasi Polri terbaru dan promosi jabatan menjadi Kapolda Jawa Barat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: