Perbandingan Infinix Note 40 Pro dan Infinix Note 40, Mana yang Lebih Unggul?

Infinix Note 40 series varian standar dan pro. ILUSTRASI/FOTO Infinix--
Adapun penawaran harga Infinix Note 40 varian Pro dipasaran global dibanderol mulai USD 259 atau sekitar Rp4,1 jutaan.
BACA JUGA:Sudah Tayang, Drama Queen of Tears Raih Rating Menjanjikan, Penggemar Curiga Bakal Sad Ending
Infinix Note 40 2024
Tampilan Infinix Note 40 2024. ILUSTRASI/FOTO Infinix--
Spesifikasi:
- Layar memiliki ukuran mencapai 6.78 inci
- Layar dilengkapi dengan fitur FHD+
- Layar dilengkapi dengan fitur teknologi AMOLED Curved Display
- Layar dilengkapi dengan fitur refresh rate 120Hz
- Layar dilengkapi dengan fitur proteksi Gorilla Glass
- Chipset Mediatek Helio G99 Ultimate, CPU octa-core 2.2GHz dan GPU Mali-G57 MC2
BACA JUGA:Koleksi Terbatas Vespa 946 Dragon Hadir Dengan Desain Mewah Bernilai Rp 267 Juta
- Kapasitas RAM 8GB/12GB LPDDR4X
- Kapasitas memori internal 256GB UFS 2.2
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: