Jangan Lupa, 4 Berkas Penting yang Harus Dibawa Peserta Tes SKD CPNS 2023

Senin 13-11-2023,08:00 WIB
Reporter : Dian Saptari
Editor : Alam Islam

3. Legalisir Ijazah Pendidikan 

Bawa legalisir Ijazah untuk berjaga-jaga ketika pihak panita memintanya.

Biasanya ada beberapa pantia yang meminta kelengkapan berkas pendidikan terakhir peserta.

Oleh karena itu kamu bisa membawa foto coppy an sebagai bahan dokumen berkas yang sewaktu-waktu dikumpulkan.

BACA JUGA: BLT El Nino Rp 400 Ribu Belum Cair? Cek Data Pencairan Kemensos Sekarang

4. Kartu Tanda Penduduk sebagai identitas resmi

Terakhir membawa berkas KTP untuk sebagai pendukung tanda pengenal peserta ujian.

Jangan sampai tidak membawa dokumen yang satu ini sebagai identitas resmi.

Pada saat mengikuti ujian peserta bisa kerjakan soal semaksimal mungkin sesuai durasi yang ditetapkan.

BACA JUGA: 4 Buah yang Tidak Boleh Dikonsumsi Ibu Hamil Muda, Cek Mitos dan Faktanya

Terkait hasil pengumuman nilai skor apakah lulus atau tidak bisa dicek langsung lewat link bkn di https://sertificat.bkn.go.id

Klik login ke laman tersebut untuk isi nomor induk kependudukan, no. peserta langsung dari kolom yang disediakan.

Untuk cek skor nilai, lanjutkan dengan pilih tipe seleksi (CPNS) Calon Pegawai Negeri Sipil 2023.

Teruskan dengan download unduh file dan lihat skor nilai yang dihasilkan lewat sertifikat ujian.

BACA JUGA: Kapolsek Jajaran Polda Lampung yang Masuk Mutasi Polri Terbaru, Satu Non Job dan Evaluasi Jabatan

Itulah beberapa berkas dokumen penting yang harus di bawa ketika ujian dilaksankan pada seleksi CPNS 2023. (*)

Kategori :