Antisipasi Jaringan Terhambat saat US, Kepsek SMAN 14 Bandar Lampung Sebut Lakukan Pergantian Provider

Antisipasi Jaringan Terhambat saat US, Kepsek SMAN 14 Bandar Lampung Sebut Lakukan Pergantian Provider

Ratusan Siswa Kelas XII SMAN 14 Bandar Lampung melaksanakan Ujian Sekolah (US). Foto SMAN 14 Bandar Lampung--

Thomas menjelaskan, bahwa tidak ada perbedaan mekanisme pelaksanaan ujian sekolah tahun ini dengan tahun lalu.

" Tidak ada perbedaan mekanisme pelaksanaan ujian sekolah tahun ini dengan Tahun lalu,"jelas Thomas.

Lebih rinci, Thomas mengatakan, soal ujian sekolah ini dibuat oleh guru - guru di satuan pendidikan masing - masing, dan dilakukan dengan metode CBT (Computer Based Test) ataupun PBT (Paper Based Test).

Serta, pengawasan dilakukan secara silang guru mata pelajaran dalam satuan pendidikan masing-masing

Untuk itu, Thomas berpesan kepada siswa siswi SMA Se Lampung terkhusus siswa SMK Se Lampung sedang mengikuti Ujian Sekolah dengan serius dan teliti agar mendapatkan hasil jawaban yang baik. "Harus serius dan teliti ya biar hasil jawabannya baik,"jelasnya (gie/

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: