Temui Gubernur, Bhayangkara Presisi FC Segera Bermarkas di Lampung Pasca Berhasil Naik ke Liga 1

Temui Gubernur, Bhayangkara Presisi FC Segera Bermarkas di Lampung Pasca Berhasil Naik ke Liga 1

Bhayangkara Presisi FC segera berkandang di Lampung dalam pertandingan Liga 1 2025/2026.-Instagram/@bhayangkarafc.-

Lanjut Descatama, dengan hal tersebut diharapkan olahraga sepakbola di Lampung semakin berkembang, dapat dinikmati masyarakat, dan memberikan prestasi ditingkat PON mendatang.

BACA JUGA:Serbu Sekarang! Saldo DANA Kaget Aktif Senilai Rp 180 Ribu Tanpa Potongan, Cairkan Langsung Ke Akun E-Wallet

"Daya tampung stadion kita 15 sampai 20 ribu dengan kondisi tribun kita sekarang. Untuk jadi home base Bhayangkara Presisi FC harus one seat atau satu tempat duduk. Itu yang akan kita hitung ulang berapa yang bisa masuk dengan mengedepankan standar keselamatan," terangnya.

Diketahui, Klub Bhayangkara Presisi FC baru saja kembali ke kasta tertinggi Liga Indonesia setelah tahun sebelumnya terdegradasi ke Liga 2 Indonesia.

Bhayangkara Presisi FC finis di peringkat kedua setelah di partai final kalah melawan PSIM Yogyakarta dengan skor 2-1.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: