Senjata Paling Mematikan yang Dimiliki Dewa Dalam Mitologi Yunani

Senjata Paling Mematikan yang Dimiliki Dewa Dalam Mitologi Yunani

Senjata paling mematikan yang dimiliki pahlawan dan dewa dalam mitologi Yunani. ILUSTRASI/FOTO PIXABAY--

BACA JUGA: Pentingnya Menjaga Kesehatan Gigi, Jika Dibiarkan Sampai Berlubang Bisa Timbul Banyak Penyakit

Pahlawan Yunani kerap kali menggunakan pedang dan perisai untuk pertarungan tangan kosong.

Pisau yang digunakan oleh Persus untuk memenggal kepada Medusa pun dibuat oleh Hephaestus.

Untuk membantu misinya, dewa pandai besi itu juga memberikan perisai kepada Athena.

Hephaestus juga membuat sebilah pedang Peleus, yang akan memberikan kemenangan bagi siapapun.

BACA JUGA: Bertabur Bintang, Drama Korea Hong Rang Siap Menjadi Pilihan Drama Yang Tayang 2024

Siapa saja yang bertarung dengan menggunakan pedang tersebut, maka kemenangannya sudah di depan mata.

Ada juga pedang Damocles, digantung di atas takhta Damocles. Sebagai perwakilan bahaya yang datang terus menerus dengan duduk di atas takhta.

3. Trickery

Dikenal juga sebagai tipu daya, Trickery merupakan senjata perang mental, yang juga digunakan para pahlawan dan dewa dalam mitologi Yunani.

BACA JUGA: Berawal dari Mimpi Larry Page, Simak Kisah Menarik Berdirinya Google yang Kini Mendunia

Mereka menggunakan tipu daya untuk mengakali lawan untuk bisa menang atas pertarungan yang dihadapi.

Salah satu pahlawan Yunani yang paling ikonik karena pernah menggunakan Trickery untuk melawan musuh adalah Odysseus.

Dalam Perang Troya, Odysseus melakukan tipu daya untuk bisa mengambil alih Trojan.

Tanpa sepengetahuan Trojans, Odysseus bersama pasukan tentara Yunani menunggu untuk menyerang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: