Perbandingan Keunggulan Pinjaman Saldo Dana di Akulaku dan Kredivo, Lebih Untung Pakai yang Mana?

Perbandingan Keunggulan Pinjaman Saldo Dana di Akulaku dan Kredivo, Lebih Untung Pakai yang Mana?

Perbandingan keunggulan pinjaman online (Pinjol) di Akulaku dan Kredivo. ILUSTRASI/FOTO TANGKAPAN LAYAR BERBAGAI SUMBER--

BACA JUGA:Update 50 Daftar PTN dan PTS Terbaik Versi UniRank 2023, Top 3 Masih Diamankan Kampus Ternama di Pulau Jawa

Kredivo juga memberikan bunga untuk cicilan yang diambil seperti 3 bulan, 6 bulan dan 12 bulan.

Dan suku bunga yang ditetapkan per bulannya adalah 2,6%.

Sehingga bisa disimpulkan bahwa Kredivo memiliki suku bunga yang rendah dibandingkan dengan aplikasi kredit maupun pinjaman online lainnya.

Jika kita membandingkan dari sisi limit yang diberikan, maka limit Kredivo memiliki nilai yang lebih besar dibandingkan dengan limit Akulaku.

BACA JUGA:TKI Bisa Pinjam Saldo Dana KUR Bank BRI Hingga Puluhan Juta? Simak Syarat, Ketentuan dan Cara Daftarnya

Kredivo memiliki limit kredit hingga Rp30 juta, sedangkan Akulaku memiliki limit kredit maksimal Rp20 juta.

Demikianlah pembahasan terkait perbandingan keunggulan antara pinjaman online di Akulaku dan Kredivo. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: