KPU Tulang Bawang Rapat Pleno Penetapan Kada Terpilih, Qudrotul Ikhwan - Hankam Hasan Ajak Masyarakat Bersatu

Kamis 06-02-2025,20:43 WIB
Reporter : Muhammad Zainal Arifin
Editor : Anggri Sastriadi

Hankam Hasan bersama Qudrotul Ikhwan mengakui, dalam membangun Kabupaten Tulang Bawang tentu tidak dapat bekerja sendirian. 

Ia mengajak seluruh pihak terkait untuk bahu membahu menciptakan Tulang Bawang sebagai Kabupaten Udang Manis: unggul, damai, nyaman, guyub, mandiri, agamis, natural, inovatif dan sejahtera.

Turut hadir dalam kegiatan ini seluruh Komisioner KPU Tulang Bawang, Pj. Bupati Tulang Bawang, Bawaslu, Forkopimda, pasangan calon bupati dan wakil bupati Qudrotul Ikhwan - Hankam Hasan, partai politik, dan seluruh stakeholder terkait lainnya.

Kategori :