Rekomendasi Angkringan di Mesuji, Anda Perlu Tahu Ini

Senin 08-05-2023,15:15 WIB
Reporter : Ardian Mukti
Editor : Anggri Sastriadi

BACA JUGA:Ternyata, Tanaman Ini Bisa Menjadi Ramuan Herbal Atasi Batuk Pilek

Saat covid-19 melanda di Angkringan Pandawa malah makin banyak yang berkunjung langsung maupun delivery dengan tetap menerapkan protokol Kesehatan covid.

Untuk sementara Angkringan Pandawa masih delivery di seputaran Desa Simpang Pematang dan sekitarnya.

"Tapi namanya usaha profit nya pasti naik turun itu juga menjadi motivasi kita untuk lebih giat lagi mengembangkan suatu usaha," ucapnya 

Silakan berkunjung ke Angkringan Pandawa Media sosial Instagram @ang_kringanpandawa atau nomor telpon 0852-5104-2267 (WhatsApp/Seluler). (*

Kategori :